Apa Yang Bisa Kami Bantu

Home / Sehat IndonesiaKu (ASIK) / Panduan Awal (Registrasi) - Bagaimana cara melakukan pendaftaran kader di aplikasi Sehat Indonesia-Ku (ASIK)?

Panduan Awal (Registrasi) - Bagaimana cara melakukan pendaftaran kader di aplikasi Sehat Indonesia-Ku (ASIK)?

Cara melakukan pendaftaran kader baru melalui Aplikasi Sehat Indonesia-Ku, silahkan untuk mengikuti panduan berikut :
a) Buka ASIK Mobile
b) Klik Daftar
c) Pilih Jenis pelayanan kesehatan Kader antara Puskesmas atau Posyandu
d) Isi Data Diri
- NIK
- Nama Lengkap
- Nomor Whatsapp
- Provinsi
- Kab/Ko
- Kecamatan
- Desa/Kelurahan
- Tipe Faskes
- Faskes
- Kode Faskes (Otomatis Terisi)
- Posyandu (Akan muncul bila profesi yang dipilih adalah Kader Posyandu)
- Selesai